Demonstrasi anti perang meletus di AS
By : CRI Elshinta
Update: 2026-01-04 08:30 GMT
Menurut informasi yang diperoleh China Media Group (CMG) tanggal 3 Januari kemarin waktu setempat, sebagai protes atas penangkapan pemimpin Venezuela, Maduro, demonstrasi anti-perang meletus di berbagai daerah di AS. Para pengunjuk rasa turun ke jalanan untuk memprotes aksi militer Presiden AS, Trump di Venezuela, serta penangkapan atas Presiden Maduro dan istrinya.

